Konfigurasi Jaringan
- Login dengan username dan password Ubuntu Server 12.04 anda
- Login Ubuntu Server 12.04 sebagai root
- Cek kabel LAN yang aktif dengan perintah ifconfig
- Ketikkan perintah nano /etc/network/interfaces untuk melakukan konfigurasi ip, subnetmask, dan, gateway dari LAN anda
- Pada the primary network interface ketikkan script dengan format berikut :
Address <ip address anda>
Netmask <netmask dari ip address anda>
Gateway <gateway dari jaringan yang anda gunakan>
Simpan perubahan tersebut dengan menekan Ctrl+X lalu Enter
- Setting DNS dengan mengetikkan perintah nano /etc/resolv.conf
- Pada jendela editor ketikkan nameserver < dns yang akan anda gunakan > lalu simpan konfigurasi dengan menekan Ctrl+X kamudian Enter
- Terapkan konfigurasi jaringan dengan restart network dengan perintah /etc/init.d/networking restart lalu Enter
- Cek aktivasi DNS dan gateway dengan mengetikkan perintah ping <DNS/gateway>
Insert Repository Ubuntu Server 12.04 dari Server Lokal dengan Menggunakan Jaringan Proxy
Repository adalah tempat penyimpanan bagi arsip-arsip software, dimana sofware dalam arsip ini dapat diambil oleh user untuk digunakan.- Konfigurasi proxy dengan perintah vi /etc/apt/apt.conf ( menggunakan editor vim ) atau nano /etc/apt/apt.conf (menggunakan editor nano )
- Edit isi dari file apt.conf dengan format:
Acquire::http:proxy http://<ip address proxy/domain proxy>:<port>/;
Acquire::ftp:proxy ftp://<ip address proxy/domain proxy>:<port>/;
Acquire::https:proxy https://<ip address proxy/domain proxy>:<port>/;
Lalu simpan perubahannyaAcquire::ftp:proxy ftp://<ip address proxy/domain proxy>:<port>/;
Acquire::https:proxy https://<ip address proxy/domain proxy>:<port>/;
( Note: Jika yang tersedia hanya alamat HTTP, boleh diketik hanya alamat HTTP )
- Buka list repo yang tersedia dengan perintah nano /etc/apt/sources.list
- Edit isi file dengan format seperti diatas lalu simpan perubahannya
2. Quantal adalah nama dari versi Ubuntu yang tersedia paket updatenya di server lokal )
- Ketikkan perintah apt-get update lalu Enter
- Tunggu hingga proses update Ubuntu Server 12.04 selesai
Instalasi OpenSSH di Ubuntu Server 12.04
OpenSSH adalah satu set aplikasi komputer yang bisa mendukung sesi komunikasi terenkripsi pada jaringan komputer menggunakan protokol SSH.- Ketikkan perintah aptget install openssh-server lalu Enter, kemudian ketik Y lalu Enter lagi
- Tunggu hingga proses instalasi OpenSSH selesai
- OpenSSH siap digunakan